Setelah mengumpulkan berkas, tahap selanjutnya adalah wawancara yang di
adakan hari ini. Para calon anggota HMJA di wawancarai oleh ketua dan
wakil ketua baru dan ketua dan wakil ketua periode sebelumnya serta
utusan dari Dewan Perwakilan Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Atma
Jaya Makassar (DPM-FE UAJM) sebagai pengawas kegiatan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar